Baca Artikel ini Langsung dari Sumbernya : Obat Furosemide 40 mg Injeksi Ampul – Manfaat Dosis dan Efek Sampingnya
Obat Furosemide 40 mg dan 10 mg Injeksi Ampul Sebenarnya Untuk Apa Ya ? Temukan Penjelasan Medis Tentang Manfaat Dosis dan Efek Sampingnya Bagi Kesehatan Disini Bersama Dokterdiet.net.Net
Penjelasan Detail Tentang Furosemide
* Jenis obat = Termasuk Dalam Jenis Diuretik
* Golongan = Masuk Kedalam Obat resep
* Manfaat = Digunakan Untuk Mengendalikan tekanan darah tinggi dan Juga edema (retensi cairan)
* Bisa Dikonsumsi oleh = Dewasa dan Juga anak-anak
* Bentuk Obat = Umumnya Berbentuk Tablet Atau Bisa Juga cairan yang diminum Serta Dalam Bentuk INjeksi / obat suntik
Keadaan yang sidebut edema ini dapat diatasi dengan sebuah obat yang bernama Furosemide. Furosemide merupakan obat dengan jenis diuretik. Furosemide juga termasuk golongan obat resep dokter. Furosemide bermanfaat untuk mengatasi keadaan edema dan juga menurunkan tekanan darah tinggi. Furosemide dapat dikonsumsi oleh anak – anak hingga orang dewasa. Furosemide tersedia dalam bentuk cairan suntik, sirup dan tablet.
Peringatan dini sebelum mengkonsumsi Obat Furosemide
1. Furosemide bisa berdampak buruk bagi bayi yang disusui, oleh karena itu hindari Furosemide bagi ibu menyusui, sedangkan bagi wanita hamil boleh saja mengkonsumsi Furosemide namum harus sesuai dengan anjuran dokter.
2. Bagi Anda yang menderita asam urat,reumatik,penyakit hati, prostat dan penyakit ginjal sebaiknya berhati – hati dalam mengkonsumsi Furosemide.
3. Jika Anda memiliki kadar kalium dan natrium yang rendah dalam darah, susah buang air kecil dan dehidrasi harus waspada dalam mengkonsumsi Furosemide.
4. Segera hubungi dokter jika Anda mengalami over dosis dan alergi terhadap Furosemide.
Dosis Furosemide
Biasanya dokter akan memberikan dosis Furosemide kepada pasiennya sebanyak 20 – 80 mg per hari. Dosis yang diberikan oleh dokter kepada pasiennya akan berbeda – beda terantung kepada kondisi tubuh pasien, seberapa parah penyakit atau gangguan yang diderita dan juga bagaimana respon tubuh pasien terhadap Furosemide.
Cara mengkonsumsumsi Furosemide dengan benar
1. Sebelum Anda mulai mengkonsumsi Furosemide, perhatikan dan pahami anjuran yang disampaikan oleh dokter maupun aturan pakai yang tertera pada kemasan Furosemide.
2. Konsumsi tablet Furosemide dengan air putih, Anda tidak perlu khawatir karena Furosemide aman dikonsumsi sebelum maupun sesudah makan.
3. Salah satu efek samping dari Furosemide adalah menyebabkan Anda mengeluarkan urin yang lebih banyak, supaya istirahat Anda tidak terganggu, konsumsilah Furosemide sebelum malam tiba.
4. Apabila Anda tidak sengaja melewatkan salah satu dosis Furosemide, jangan menggandakan dengan dosis berikutnya untuk menggantikan, segera konsumsi Furosemide begitu Anda teringat jika jarak dengan dosis berikunya tidak terlalu dekat.
5. Supaya kondisi Anda dapat terpantau dengan bak oleh dokter, periksakan diri secara rutin selama mengkonsumsi Furosemide.
6. Hindari minuman keras selama Anda mengkonsumsi Furosemide utnuk meminimalisir efek sampingnya.
Efek samping mengkonsumsi Obat Furosemide
1. Mudah lelah
2. Terganggunya peglihatan
3. Sakit perut
4. Pusing dan sakit kepala
5. Lebih sensitif terhadap sinar matahari
6. Perasaan kering pada mulut
Itulah informasi lengkap dan terpercaya mengenai Furosemide. Semga informasi mengenai Obat Furosemide yang saya sajikan kali ini dapat bermanfaat bagi Anda.
Tulisan Obat Furosemide 40 mg Injeksi Ampul – Manfaat Dosis dan Efek Sampingnya ini Bersumber dari : DokterDiet.Net.
from DokterDiet.Net http://ift.tt/2rW5nTf
via Cream Pembesar Payudara