Portalremaja.co.id – Makan ternyata memiliki banyak manfaat buat tubuh kamu. Salah satunya, makanan pedas ternyata bisa menjadi penghambat tumbuhnya sel-sel kanker.
Berikut manfaat makan pedas untuk kesehatan kamu.
1. Cabai bermanfaat dalam menjaga sistem kekebalan tubuh
Cabai dan juga paprika merupakan dua makanan yang kaya akan kandungan vitamin A dan vitamin C. Kedua macam vitamin tersebut termasuk zat antioksidan yang dapat memperkuat sistem imun tubuh. Sistem imun tubuh yang kuat berfungsi untuk dapat mencegah berbagai jenis penyakit dan juga menjaga kesehatan tubuh kita secara keseluruhan.
2. Manfaat Makanan Pedas Sebagai Anti Kanker
Beberapa penelitian menunjukan bahwa pertumbuhan sel-sel kanker bisa dihambat bahkan dimatikan oleh zat capsaicin dari cabai tanpa mengganggu sel-sel sehat di sekitarnya apabila kita secara teratur menkonsumsi makanan pedas.
3. Terutama Cabai Dapat Mengobati Flu Dan Hidung Tersumbat
Gejala flu bisa dihilangkan oleh capsaicin yang efektif membantu membuka jalan pernafasan, mengurangi sinusitis dan gejala-gejala flu lainnya. Capsaicin juga bisa membantu meningkatkan pengeluaran keringat yang secara tidak langsung mempercepat pengeluaran zat-zat beracun lainnya dalam tubuh
4 Makanan Pedas Dapat Melancarkan Sistem Pencernaan
Manfaat tersembunyi lainnya yang unik dari makanan pedas adalah dapat melancarkan pencernaan setelah tubuh Anda mengkonsumsi makanan berlemak, misalnya seperti daging merah.
5. Makanan Pedas Dapat Melancarkan Peredaran Darah
Cabai selama bertahun-tahun diyakini bisa melkancarkan sirkulasi darah dalam tubuh hingga tubuh akan cepat mengganti sel-sel yang rusak.
Itulah 5 manfaat untuk kesehatan yang perlu kamu ketahui. Meski begitu, kami mengingatkan agar tidak terlalu banyak mengkonsumi makanan pedas terlalu banyak karena justru manfaat yang kamu inginkan malah berubah menjadi berdampak buruk untuk kesehatan kamu.
The post Mulai Sekarang Jangan Lagi Takut Pedas, Manfaatnya Bisa Bikin Kamu Bahagia appeared first on PortalRemaja.Co.Id.
from PortalRemaja.Co.Id http://ift.tt/2Evjed7
via Pembesar Payudara