Search here and hit enter....

5 Fakta Misterius Negara Brunei Darussalam Yang Gak Pernah Ada Di Berita

Portalremaja.co.id – Brunei Darussalam merupakan salah satu negara tetangga yang mungkin tidak dikenal banyak orang. Bagi mereka yang suka travelling bisa jadi mereka tahu apa yang ada didalam negara ini, namun bila ingin mengenalnya hanya lewat media maka anda akan sulit menemukan berita tentang negara ini.

Inilah beberapa fakta dari negara yang beribukotakan Bandar Sri Begawan ini :

1. Brunei adalah negara termuda di Asean

Brunei Darussalam pada awalnya tergabung bersama Federasi Malaysia, tapi akhirnya mereka pecah dan merdeka dari jajahan inggris pada tahun 1984.

2. Negara ini cukup makmur

Kita tentu tidak tahu kan kalau negara ini merupakan salah satu negara yang cukup makmur ? ya Brunei adalah negara makmur yang memberikan fasilitas pendidikan serta kesehatan gratis kepada semua warganya. Jadi jika anda ingin berobat gratis pindah WN aja hehe.

3. Tidak pernah macet

Jumlah penduduk dinegara ini hanya sekitar 400rb penduduk. Bila dibandingkan dengan negara kita mungkin sama dengna Yogyakarta. Karna sepi, bisa dikatakan jalanan negara ini sepi walaupun disiang hari sehingga tidak perlu takut macet lagi.

4. Sultannya Kaya Raya

Sultan atau bila dinegara kita disebut presiden merupakan pemimpin negara, nah pemimpin negara di Brunei itu kaya raya lho. Ia memiliki koleksi hampir 7.000 mobil mewah seperti Lamborghini, Rolls Royce, Mercedes Benz dan lain sebagianya.

5. Jarang yang punya motor

Di Brunei kepemilikan mobil sangatlah tinggi bahkan 2:1 dari penduduknya, jadi bila analogikan 2 orang pasti punya 1 mobil. Anda akan sulit menemukan motor dijalanan kota Brunei.

The post 5 Fakta Misterius Negara Brunei Darussalam Yang Gak Pernah Ada Di Berita appeared first on PortalRemaja.Co.Id.



from PortalRemaja.Co.Id http://ift.tt/2gH9geC
via Pembesar Payudara
BERIKAN KOMENTAR ()